Tuesday 9 June 2015



     (1) Metode Kepramukaan adalah metode belajar interaktif dan progresif yang
          dilaksanakan melalui:
          a. pengamalan Kode Kehormatan Pramuka;
          b. belajar sambil melakukan;
          c. kegiatan berkelompok, bekerjasama, dan berkompetisi;
          d. kegiatan yang menarik dan menantang;
          e. kegiatan di alam terbuka;
          f. kehadiran orang dewasa yang memberikan bimbingan, dorongan, dan
             dukungan;
          g. penghargaan berupa tanda kecakapan; dan h. satuan terpisah antara
              putra dan putri;
     (2) Dalam menjalankan Metode Kepramukaan sebagaimana dimaksud pada
           ayat (1) digunakan Sistem Among dan Kiasan Dasar.

Welcome to our Blog

Pramuka Update

Popular Post

- Copyright © Dewan Kerja Ranting Bendosari -All Rights Reserved- Powered by Blogger - Designed by dkr bendosari -

Notifikasi :

1. Baca Basmallah.

2. Klik 2x untuk memilih menu

3. Selamat Mencari Ilmu.

4. Maaf jika ada kekurangan.

5. Semoga Bermanfaat.

............

Admin